KesehatanKudus

Kasus Baru Menurun, Korban Meninggal Dua Orang

Share

Kudus, Dupanews.id – Kasus Baru Menurun, Korban Meninggal Dua Orang. Tidak ada perubahan yang signifikan data harian Covid-19 di Kabupaten Kudus menyangkuts kasus baru, dirawat. Isolasi mandiri, sembuh hingga yang meninggal. Sebaliknya untuk tingkat nasional, maka Provinsi Jawa Tengah per Jumat (23/7/2021) menduduki urutan pertama (terbanyak) korban meninggal. Yaitu 446 kasus, disusul Jawa Timur 349, DKI Jakarta 157 dan Jawa Barat 156 kasus.


Menurut laman Kudus Tanggap Covid-19 Jumat (23/7/2021). Hingga pukul 20.30 WIB tercatat : 71kasus baru , 83 dirawat, 236 isolasi mandiri, 61 Sembuh ( total 14.373). Dua meninggal (total 1.269) Sedang per Kamis ( 22/7/2021) pukul 20.30 WIB :101 kasus baru, 88 dirawat, 223 isolasi mandiri , 161 sembuh (total sembuh 14.312), 2 meninggal (total meninggal 1.267).

Baca Juga : Kasus Harian Covid-19 di Kudus Masih “Turun Naik”


Sebagian besar yang meninggal adalah warga Kecamatan Kota Kudus 261, Kecamatan Jati 202. Kecamatan Jekulo 166 dan terendah di Kecamatan Undaan “hanya” 84 orang. Berikut data lengkapnya per Kecamatan (Sup)

Tabel Sebaran COVID-19 di Kabupaten Kudus

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button